Go Internasional Melalui Karya Ilmiah
STP AMPTA menjadi academic partner dalam konverensi Internasional Hospitality and Management 2022 dengan tema “Innovative Recovery Strategies for Hospitality and Tourism” yang diselenggarakan oleh The Institute of Knowledge and Management Sri Langka. STP AMPTA meraih penghargaan “Most Populer Social Media dari The 9th International Conference on Hospitality and Tourism 2022 melalui karya terbaik dosen STP AMPTA Dr. Ayu Cornellia. Selanjutnya tampak juga beberapa universitas dan profesional dari beberapa negara yang tergabung dalam konferensi bergensi tersebut yaitu Director of China-New Zealand Tourism Research Unit Undergraduate/Graduate Convenor for Tourism and Hospitality Management New Zealand, University of KwaZulu-Natal, South Africa, Indian Institute of Tourism and Travel Management India, Rajarata University of Sri Lanka, Founder and Managing Director Cape Town-South Africa and Macao University of Science Technology, China.


wamen bp2mi sambangi sekolah tinggi pariwisata ampta yogyakarta, bahas perlindungan dan peluang kerja lulusan
Read Moresemarak dies natalis ke-39 stp ampta, harmoni prestasi dan kepedulian sosial
Read Moreguna perluas wawasan dan karier, stp ampta yogyakarta menyambut hangat rombongan siswa jurusan kuliner smk muhammadiyah 4 boyolali
Read Moreperkuat mutu pendidikan, politeknik negeri padang lakukan studi banding ke stp ampta
Read Morestp ampta perkuat aksi magang, upw resmi gandeng pt arena wisata mandiri
Read Morebukan cuma malioboro, ini 5 spot hidden gem jogja buat liburan santai
Read Moremasa depan jogja: bagaimana mahasiswa pariwisata bisa terlibat dalam tren wisata berkelanjutan
Read Moremahasiswa pariwisata harus tahu! ini alasan table manner jadi bagian penting pembelajaran
Read Moremengapa industri perhotelan percaya pada lulusan ampta?
Read Morelulusan pariwisata bisa jadi apa? ini prospek karier yang menjanjikan!
Read More